Rabu, 30 Maret 2011
Sahabatku di sekolah-Cerita
Aku bingung dengan sikap sahabat-sahabatku, waktu itu aku punya sahabat, nama sahabatnya Best Friend Forever .. aku sangat senang punya sahabat seperti mereka .. tapi, kami pun terpisah menjadi dua .. dan setelah itu membuat sahabat baru .. aku sangat sedih .. akhirnya aku bersahabat dengan seseorang (maaf tidak bisa disebutkan), baru beberapa hari kami bertengkar dan saling kesal,aku tidak tahu mengapa dia harus begitu? Aku kecewa .. Dan saat ini aku masih bertengkar dan kesal sama dia, dan aku kesal sekali degan seseorang ( aku juga tidak tahu dia sahabatku apa bukan, dan aku juga tidak tahu dia temanku apa bukan), aku kesal dan sebel sama dia karena dia sudah merebut sahabatku dan menjadi kita berdua bertengkar .. Aku tidak tahu kenapa dia ingin merebut sahabatku, sementara teman yang lain masih banyak .. Tapi aku tidak tahu aku masih sahabatan lagi sama dia atau tidak .. Aku tidak mementingkan itu .. aku hanya mementingkan, bagaimana aku harus mendapat nilai yang sempurna saat UAS nanti ... Semoga kisahku ini tidak akan terulang lagi dalam hidupku, dan semoga tidak ada yang bernasib sama sepertiku ...
Kamis, 24 Maret 2011
Sahabat-Puisi
Sahabat..
Ku selalu ingin bersamamu
Setiap detik dan jam
Ku selalu ingin kau menjadi yang terbaik..
Tapi,
Tiba-tiba engkau meninggalkanku
membenciku
dan mengkhianatiku..
Aku ingin kau menjadi
sahabatku seperti yang dulu..
tidak mengkhianatiku,
membenciku,
dan meninggalkanku...
Sahabat
Kembalilah kau seperti yg dulu...
Ku selalu ingin bersamamu
Setiap detik dan jam
Ku selalu ingin kau menjadi yang terbaik..
Tapi,
Tiba-tiba engkau meninggalkanku
membenciku
dan mengkhianatiku..
Aku ingin kau menjadi
sahabatku seperti yang dulu..
tidak mengkhianatiku,
membenciku,
dan meninggalkanku...
Sahabat
Kembalilah kau seperti yg dulu...
Kamis, 17 Maret 2011
Sahabat Selamanya-Puisi
Sahabat..
Kau adalah orang yag selalu menemaniku disaat ku kesepian
Menghiburku disaat ku sedih
Dan memberi apa arti hidup ini
Sahabat..
Ku ingin kau selalu ada dihatiku
Selalu menemaniku
Selalu menghiburku
Selalu memberi apa arti hidup ini
Akan tetapi,
Mengapa setiap detik
Setiap jam
Kau selalu mengkhianatiku
Menghancurkan hidupku
Aku ingin kau kembali seperti dulu
Yang selalu menemaniku disaat ku kesepian
Menghiburku disaat ku sedih
Memberi apa arti hidup ini
Yaa Allah..
Sadarkanlah dia
Untuk menjadi sahabatku selamanya
Kau adalah orang yag selalu menemaniku disaat ku kesepian
Menghiburku disaat ku sedih
Dan memberi apa arti hidup ini
Sahabat..
Ku ingin kau selalu ada dihatiku
Selalu menemaniku
Selalu menghiburku
Selalu memberi apa arti hidup ini
Akan tetapi,
Mengapa setiap detik
Setiap jam
Kau selalu mengkhianatiku
Menghancurkan hidupku
Aku ingin kau kembali seperti dulu
Yang selalu menemaniku disaat ku kesepian
Menghiburku disaat ku sedih
Memberi apa arti hidup ini
Yaa Allah..
Sadarkanlah dia
Untuk menjadi sahabatku selamanya
Langganan:
Komentar (Atom)
